PT. Lativi Media Karya (tvOne) adalah stasiun televisi swasta berita dan olahraga nomor satu di Indonesia. tvOne merupakan anak perusahaan dari VIVA Group (PT.Visi Media Asia Tbk), sebuah kelompok usaha media, yang juga menaungi vivanews.com dan antv. Seiring dengan pertumbuhan bisnis yang sangat cepat, saat ini kami membutuhkan tenaga-tenaga muda professional, dinamis dan kreatif untuk bergabung sebagai :
Staff Warehouse
Tanggung Jawab :
- Melakukan pengecekan kelengkapan dokumen barang yang masuk.
- Melakukan pengecekan dan memastikan kondisi barang baik dan siap pakai.
- Melakukan pelabelan barcode barang.
- Melakukan stock opname seluruh barang yang berada di gudang baik barang yang habis pakai maupun barter.
Persyaratan :
- Lulusan D3 dari universitas terkemuka
- IPK min. 3,00
- Usia maksimal 28 tahun
- Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun di bidang yang sama, fresh graduate dipersilahkan melamar
- Dapat mengoperasikan komputer (MS Office)
Sumber Lowongan Kerja/Official Source : http://www.ecc.ft.ugm.ac.id/index.php?r=lowongan/view&id=6912&t=1
Saat ini anda sedang membaca Artikel Lowongan Kerja Staff Warehouse di tvOne - Jakarta dengan Deskripsi : PT. Lativi Media Karya (tvOne) adalah stasiun televisi swasta berita dan olahraga nomor satu di Indonesia. tvOne merupakan anak perusahaan ....
Terima kasih atas kunjungan anda di blog LoKerjaIndo yang sedang mengulas Lowongan Kerja Staff Warehouse di tvOne - Jakarta, serta silahkan beri tanggapan anda pada kotak komentar di bawah.
Anda juga bisa bookmark halaman Lowongan Kerja Staff Warehouse di tvOne - Jakarta dengan URL http://lokerjaindo.blogspot.com/2013/01/lowongan-kerja-staff-warehouse-di-tvone.html. Jika ingin copy paste artikel ini, jangan lupa mencantumkan link sumber.